Wednesday, July 15, 2009
♥ jika aku hanya
jika aku hanya seseorang yang tidak mempunyai apa apa, apakah aku tidak pernah pantas untuk dicintai orang sepertimu..
"aku adalah angka di bawah satu" hany sebuah angka 0 yang tidak berarti..
aku berusaha membuat diriku menjadi 1, 2, atau bahkan menjadi 10 sepertimu.. tapi itu mungkin hanya sebuah mimpi dan hanyalan nista belaka..
jika aku hanya seseorang yang jelek apakah aku tidak pantas mendapatkan orang setampan dirimu..? "aku adalah putih" datar tidak berwarna mungkin menjadi pelangi sepertimu sangatlah susah.. menjadi berwarna-warni dan indah..
(mungkin itu sebabnya kamu tidak pernah melihatku, karna aku tidak berwarna dan tidak bernilai)
mungkin tuhan ini adil.. mereka menciptakan pasangan yang sama..
cacat bersama si cacat, miskin bersama si miskin, kaya bersama sikaya, jelek bersama si jelek dan tampan bersama si cantik..
mungkin tuhan menjadikan itu agar tidak ada perbedaan, mungkin kelak ketika seseuatu keajaiban datang kepada si cacat, dan dia menikah dengan si tampan yang begitu sempurna..
kemudia tampan mulai penat dengan kejelekan si cacat lalu mencaci maki nya "DASAR CACAT GAK TAU DIRI, SUDAH UNTUNG SAYA MAU MENIKAH DENGAN KAMU!" alangkah sakitnya sicacat selalu dihina.. seandainya sicacat menikah dengan orang yang sama sepertinya, mungkin semua itu tidak terjadi..
APA PERNAH SI MISKIN MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG MISKIN?
APA PERNAH SI JELEK MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG JELEK?
APA PERNAH SI CACAT MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG CACAT?
APA PERNAH SI PENYAKITAN MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG PENYAKITAN?
mengapa tidak ada ke adilan dibumi ini? mengapa selalu ada perbedaan dan kebencian didunia ini? mengapa dan oh mengapa..
oh.. mungkin juga CINTA bisa menerima pasanganya apa adanya? tapi kemana orang seperti itu? mengapa orang yang lebih yang bisa mendapatkan mereka yang tulus? mengapa tidak kami yang rendah? mengapa dan oh mengapa?
"seandainya aku bisa meminta menjadi apa yang aku inginkan dan siapa orang tua ku pada saat aku dilahirkan mungkin semuanya akan baik baik saja" mungkin kata kata itu cocok untuk jutaan manusia yang merasa disakiiti karna kekurangan dirinya..
tuhan tidakah kamu melihat jutaan umatmu sedang di dzalimi oleh umatmu sendiri? :(
aku disini hanya sedikit berharap dan berharap, agar suatu saat nanti aku akan menemukan seseorang yang dapat menerimaku apa adanya..
"aku adalah angka di bawah satu" hany sebuah angka 0 yang tidak berarti..
aku berusaha membuat diriku menjadi 1, 2, atau bahkan menjadi 10 sepertimu.. tapi itu mungkin hanya sebuah mimpi dan hanyalan nista belaka..
jika aku hanya seseorang yang jelek apakah aku tidak pantas mendapatkan orang setampan dirimu..? "aku adalah putih" datar tidak berwarna mungkin menjadi pelangi sepertimu sangatlah susah.. menjadi berwarna-warni dan indah..
(mungkin itu sebabnya kamu tidak pernah melihatku, karna aku tidak berwarna dan tidak bernilai)
mungkin tuhan ini adil.. mereka menciptakan pasangan yang sama..
cacat bersama si cacat, miskin bersama si miskin, kaya bersama sikaya, jelek bersama si jelek dan tampan bersama si cantik..
mungkin tuhan menjadikan itu agar tidak ada perbedaan, mungkin kelak ketika seseuatu keajaiban datang kepada si cacat, dan dia menikah dengan si tampan yang begitu sempurna..
kemudia tampan mulai penat dengan kejelekan si cacat lalu mencaci maki nya "DASAR CACAT GAK TAU DIRI, SUDAH UNTUNG SAYA MAU MENIKAH DENGAN KAMU!" alangkah sakitnya sicacat selalu dihina.. seandainya sicacat menikah dengan orang yang sama sepertinya, mungkin semua itu tidak terjadi..
APA PERNAH SI MISKIN MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG MISKIN?
APA PERNAH SI JELEK MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG JELEK?
APA PERNAH SI CACAT MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG CACAT?
APA PERNAH SI PENYAKITAN MEMINTA DI LAHIRKAN MENJADI ORANG PENYAKITAN?
mengapa tidak ada ke adilan dibumi ini? mengapa selalu ada perbedaan dan kebencian didunia ini? mengapa dan oh mengapa..
oh.. mungkin juga CINTA bisa menerima pasanganya apa adanya? tapi kemana orang seperti itu? mengapa orang yang lebih yang bisa mendapatkan mereka yang tulus? mengapa tidak kami yang rendah? mengapa dan oh mengapa?
"seandainya aku bisa meminta menjadi apa yang aku inginkan dan siapa orang tua ku pada saat aku dilahirkan mungkin semuanya akan baik baik saja" mungkin kata kata itu cocok untuk jutaan manusia yang merasa disakiiti karna kekurangan dirinya..
tuhan tidakah kamu melihat jutaan umatmu sedang di dzalimi oleh umatmu sendiri? :(
aku disini hanya sedikit berharap dan berharap, agar suatu saat nanti aku akan menemukan seseorang yang dapat menerimaku apa adanya..
♥ When you think of happiness, I hope you think of me.
5:47 PM
5:47 PM